Permasalahan Ekonomi

Desa Mojerejo Kecamatan Wates memiliki beberapa masalah, berikut adalah permasalahan yang terdapat di Mojerejo :
  • Pengolahan hasil pertanian yang kurang maksimal, salah satu contohnya adalah pengolahan hasil tani jagung.
  • Mayoritas penduduknya menjadi pengrajin pengolahan kayu, namun masih dilakukan dengan cara tradisional. Dan banyak dari pengrajin kesulitan dengan pemasaran produk.
  • Permasalahan juga terdapat pada pembibitan tanaman unggul.

0 komentar:

Posting Komentar